Kisah Lucu Tertinggal Ketika Sepeda Motor Sudah Berjalan dari RS Roemani Gara-gara Uang Parkir
Kisah ini mungkin saja pernah Anda alami, seperti saya malam ini, si bungsu Taufik tertinggal dari sepeda motor saat pulang dari RS Roemani Semarang (11/12) sehabis kontrol, lucu dan jangan terulang.