Naik Kereta Api Pertamaku, Jarak Dekat Tarif Murah Meriah 10K dengan KA Kedung Sepur | Tanpa Tempat Duduk pun Dilakoni

Jujur saja saya (Dewi) belum pernah naik kereta api sebelumnya, dan baru kali ini naik kereta api, tanpa tempat duduk pun rela beli tiketnya, Semarang – Purwodadi cuma Rp 10.000,-.

Baca selengkapnya

Menikmati Udara Pagi di Batang, Jalan-Jalan ke Reservoir Timur Air Baku Batang | BBWS Pemali Juana | Destinasi Wisata Baru 2023

Halo sahabat Kissparry, kali ini saya mau berbagi cerita gambar saat jalan-jalan pagi ke Reservoir Timur, Air Baku Batang, BBWS Pemali Juana pagi ini (Sabtu, 20221224).

Baca selengkapnya

Dawis Mekar Jalan-jalan ke The Lawu Park, Tawangmangu Karanganyar Solo

Jalan-jalan kali ini (14/8/2022) bertema refreshing Dawis Mekar ke The Lawu Park, yakni jalan-jalan dalam rangka kemerdekaan, tepat di hari Minggu.

Baca selengkapnya

Pantai Goa Cemara dan Seribu Batu Songgo Langit, Sehari Jalan-jalan di Yogya Gathering Bersama B Erl Family Semarang

Sahabat Kissparry, kali ini saya berbagi cerita jalan-jalan sehari ke Jogja (Yogyakarta), dalam memenuhi undangan sebagai keluarga besar B Erl Cosmetics Semarang (28/11).

Baca selengkapnya

Petik Buah Pace (Mengkudu – Noni) Masak Pohon, dan Inilah Manfaat Mengkudu untuk Pengobatan

Ada dua pohon pace (mengkudu – noni) ketika melewati jalan poros kampung saya, baru kali ini memerhatikan karena sedang olahraga jalan Ahad pagi (27/9)

Baca selengkapnya

Jalan Pagi di Goa Rong nan Eksotik, Tlogo Tuntang Kab Semarang

Pagi ini (13/9) masih acara jalan-jalan bersama “Komunitas Jalan” yang dikomando oleh Sugiyarta Sl., kali ini seputar Goa Rong yang eksotik di Tlogo Tuntang, Kabupaten Semarang.

Baca selengkapnya

Nyantai Main (Jalan-jalan) Ala Petualang ke Pantai Air Rami, Mukomuko Bengkulu

Untuk wisata atau rekreasi saat ini memang tidak dianjurkan kecuali yang dekat-dekat saja, dan tidak banyak kerumunan pengunjung, kali ini Kissparry (Bengkulu) bakal berbagi tentang wisata ringan.

Baca selengkapnya

Mengenal DPC PATRI Seluma Bengkulu

Jalan-jalan kali ini Kissparry akan mengenalkan DPC PATRI Kabupaten Seluma Provinsi Bengkulu (arsip dari Sekjen DPP PATRI @hasprabu) yang ditulis pada 31/5/2015 atau tiga tahun silam. Untuk mengenal pengurus DPC PATRI Seluma Bengkulu 2015-2020.

Baca selengkapnya

Miskin Jangan Minder, Hidup itu Bagaikan Jalan-jalan di Supermarket

Hidup ini seperti jalan-jalan di Supermarket. Semua orang boleh memilih dan membawa barang apa saja yang ia inginkan. Ketika keluar tidak bawa apa-apa, tidak berhenti di kasir.

Baca selengkapnya

Tugu Bintang, Sekayu

Seperti sudah menjadi tradisi di Indonesia, tugu juga dijadikan salah satu ikon kotanya, terlepas anggapan ini salah atau benar, di Sekayu juga ada Tugu Bintang. Area di Tugu Bintang di Sekayu luasnya kurang lebih 20 meter persegi, karena areanya berbentuk lingkaran maka garis tengahnya (diameter) lebih kurang 25 meter.

Baca selengkapnya